Memasuki semester akhir, tantangan terakhir bukan lagi seperti ujian-ujian sebelumnya. Jika sebelumnya ujian mu adalah berupa tes yang menguji kemampuan kognitifmu, maka berbeda dengan ujian disemester akhir yang menekankan pada semua aspek. Bahkan keterampilan mengelolah suasa hati yang biasa disebut dengan mood adalah hal penting yang harus kita perhatikan.
Jika kita tidak terampil mengelolah mood, maka akan berbuntut panjang pada tugas akhir yang harus diselesaikan. Salah satu cara mengelolah mood ketika menyelesaikan tugas akhir diantaranya adalah :
1. Paksakan diri untuk ke kampus, saat bahan revisian yang harusnya selesai tapi tak kunjung selesai.
2.Lakukan observasi kelapangan, dan terlibat lebih dekat dengan apa yang akan ditulis pada penelitian
3.Perbanyak membaca referensi penelitian sebelumnya. Atau untuk sekedar memancing inspirasi sesekali juga tidak ada salahnya jika kamu membaca juga buku-buku lain.